ImagePEDULI BENCANA SUMATERA
Image

PEDULI BENCANA SUMATERA

Image
Sumatera
Rp 36.015.621 terkumpul dari Rp 100.000.000
133 Donasi ∞ hari lagi

Penggalang Dana

Image
Image
Verified Organization

Sobat kemanusiaan, Aceh dan Sumatera Utara sedang dilanda banjir dan longsor akibat cuaca ekstreme. Ribuan keluarga terdampak dan banyak yang harus mengungsi.

Saat ini, bantuan sangat dibutuhkan untuk memenuhi beberapa kebutuhan dasar para korban bencana. Mari ulurkan tangan melalui donasimu agar bantuan dapat segera menjangkau mereka yang membutuhkan. Setiap kontribusi kita sangat berarti bagi mereka yang sedang berjuang untuk bangkit.

Baca selengkapnya ▾

  • November, 30 2025

    Campaign is published

Dita Komalasari23 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 10.911
AMY RACHMATUNISA23 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 500.020
Sobat Kemanusiaan23 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 25.454
Sobat Kemanusiaan24 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 300.457
Bashir, Kaysha, Kaina, Mami Nadya24 hari yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 1.000.767

Doa-doa orang baik (56)

AMY RACHMATUNISA23 hari yang lalu
Semoga para korban bencana segera mendapat penanganan dengan baik.
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Bashir, Kaysha, Kaina, Mami Nadya24 hari yang lalu
Semoga gak ada yang terluka atau sakit parah
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Lellys Kurniati24 hari yang lalu
Semoga Allah segera memberikan pertolongan kpd penduduk Sumatra dan Sumatra segera pulih kembali
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Sobat Kemanusiaan24 hari yang lalu
Semoga bisa membantu para korban bencana & semoga cobaan/bencana ini cepat berlalu, Amiinn YRA..
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Sobat Kemanusiaan24 hari yang lalu
Semoga Allah SWT memberikan kekuatan, rahmat dan hidayahnya bagi saudara-saudara yg terdampak bencana Sumatera, Aamiin YRA..
Image
Aaminn-kan doa ini
+1
Bagikan melalui:
✕ Close